BLANTERVIO103

Peta Administrasi Bengkalis Setelah Pemekaran Terbaru - 2018

Peta Administrasi Bengkalis Setelah Pemekaran Terbaru - 2018
3/21/2019

PETA ADMINISTRASI KABUPATEN BENGKALIS SETELAH PEMEKARAN DENGAN 3 TAMBAHAN KECAMATAN BARU

Sebelumnya Lapak GIS sudah sharing tentang 9 Perbedaan Perangkat Lunak SIG Komersial dan Gratisan (Open Source) yang bagi sebagian teman-teman sudah pada tahu secara garis besarnya. Baiklah pada kesempatan kali ini admin akan berbagi pengalaman yang mimin alami sendiri. Pada saat mimin mengerjakan project, singkat cerita project itu selesai dan saatnya untuk expose/mempersentasikan project itu, namun pada saat membahas tentang lokasi studi, para peserta ada yang menyanggah terkait hal itu. "Sekarang untuk lokasi bapak tsb tidak itu lagi nama kecamatannya, karena sudah berubah sejak akhir tahun lalu sebab ada pemekaran di Kabupaten Bengkalis ini", jadi mimin cuma bisa menerima.

Peta Administrasi Bengkalis Setelah Pemekaran Terbaru
Peta Administrasi Bengkalis Setelah Pemekaran Terbaru

Mengingat kejadian diatas, mimin memang tidak tahu ada pemekaran di kabupaten tersebut karena sebelumnya sempat merantau ke pulai lain, jadi waktu balik ke negeri asal, tiba-tiba banyak perubahan. Oke jadi seperti itu kisahnya, pada kesempatan ini mimin akan menunjukan kawasan atau wilayah kecamatan mana saja yang berubah di Kabupaten Bengkalis sejak adanya pemekaran.

Peta Administrasi Kabupaten Bengkalis Setelah Pemekaran terdapat ada 3 penambahan kecamatan di antaranya yaitu:
1. Bandar Laksaman
2. Bathin Solapan
3. Talang Muandau
Sehingga total sekarang ada 11 Kecamatan yang ada di Kabupaten Bengkalis berdasarkan BPS (Badan Pusat Statistik) 2018 yang mimin cari. Berikut histori perubahan kecamatan di Kabupaten Bengkalis.

Peta Administrasi Bengkalis Setelah Pemekaran Terbaru
Sebelum
Peta Administrasi Bengkalis Setelah Pemekaran Terbaru
Sesudah


Peta Cetak Administrasi Kabupaten Bengkalis

Baiklah sekian dulu untuk sharing kali ini, jika ada saran, tanggapan, atau pertanyaan silakan gunakan kotak komentar, halaman kontak atau sosmed LapakGIS. Terimas Kasih.
Share This Article :
Lapak GIS

Lapak GIS adalah Tempat Berbagi Pengetahuan tentang Geographic Information System (GIS) dan Remote Sensing (Pengindraan Jauh).

6210244686568305774